Kamis, 28 November 2013

Prose Penciptaan Manusia

   Hai, kali ini saya akan memberi informasi mengenai proses penciptaan manusia. Allah SWT telah menciptakan manusia dari saripati tanah, seperti yang dijelaskan dalam Q.S Al-Mukminun : 12-14.

وَلَقَدْ خَلَقْنَا الإنْسَانَ مِنْ سُلالَةٍ مِنْ طِينٍ (١٢) ثُمَّ جَعَلْنَاهُ نُطْفَةً فِي قَرَارٍ مَكِينٍ (١٣) ثُمَّ خَلَقْنَا النُّطْفَةَ آعَلَقَةً فَخَلَقْنَا الْعَلَقَةَ مُضْغَةً فَخَلَقْنَا الْمُضْغَةَ عِظَامًا فَكَسَوْنَا الْعِظَامَ لَحْمًا ثُمَّ أَنْشَأْنَاهُ خَلْقًا خَرَ فَتَبَارَكَ اللَّهُ 
أَحْسَنُالْخَالِقِينَ  ١٤
   "Dan sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia dari suatu saripati (berasal) dari tanah, kemudian Kami jadikan saripati itu air mani (yang disimpan) dalam tempat yang kokoh (rahim), kemudian air mani itu Kami jadikan segumpal darah, lalu segumpal darah itu Kami jadikan segumpal daging, dan segumpal daging itu Kami jadikan tulang belulang, lalu tulang belulang itu Kami bungkus dengan daging. Kemudian Kami jadikan Dia makhluk yang (berbentuk) lain. Maka Maha Sucilah Allah, Pencipta yang paling baik." (Q.S Al-Mukminun : 12-14)
   Dari ayat diatas kita dapat mengetahui bahwa manusia diciptakan melalui beberapa fase. 
  • Fase pertama, manusia diciptakan dari saripati tanah yang kemudian dijadikan air mani.
  • Fase kedua, air mani itu dijadikan segumpal darah.
  • Fase ketiga, segumpal darah itu dijadikan segumpal daging.
  • Fase keempat, segumpal daging dijadikan tulang belulang.
  • Fase kelima, tulang belulang itu kemudian dibungkus lagi dengan daging.
  • Fase kelima, setelah dibungkus dengan daging dijadikan bentuk lain.
 

0 komentar:

Posting Komentar

 

Hansa Nabilah Copyright © 2012 Design by Ipietoon Blogger Template